18. Mengatur Tebal Tombol pada Font WooCommerce

Hello everyone!

Secara default, WooCommerce mengatur tebal tombol (font-weight) ke 700. Itu artinya bagi sebagian user merasa terlalu tebal. Maka dari itu, artikel ini hadir untukmu!

Langkah pertama adalah masuk ke menu, "Appearance" lalu "Customize" langsung pergi ke paling bawah menu namanya, "Additional CSS" dan mulai tambahkan kode sebagai berikut,

CSS Code

				
					/* Font Weight Add to Cart */
.woocommerce-js a.button {
	font-weight: 500;
	color: #34364a;
	border-color: #dddddd;
	background-color: #ffffff;
}


/* Font Weight Selain Katalog Produk*/
.woocommerce button.button, .woocommerce input.button {
	font-weight: 500;
}
				
			

Semoga bermanfaat dan selamat mencoba!

Shopping Cart
Scroll to Top